Berwisata kota menikmati suasana kota Surabaya tentu sangat mengesankan. Apalagi jika hal itu merupakan fasilitas gratis, yang diberikan oleh House of Sampoerna dengan program Surabaya Heritage Track.
Dengan fasilitas ini, pengunjung akan diajak berkeliling dengan menggunakan sebuah bis yang berwarna merah dan bentuknya seperti trem. Surabaya Heritage Track ini diadakan tiap hari Jumat, Sabtu, dan Minggu dengan jadwal pukul 09.00, 11.00 dan 15.00 WIB.
Baca selanjutnya....
• VIVAnews